Bongkar Muat Batu Bara di Pelabuhan Cappa Ujung, Warga Merasa Tidak Nyaman

    Bongkar Muat Batu Bara di Pelabuhan Cappa  Ujung, Warga  Merasa Tidak Nyaman

    PAREPARE - Warga dii Kelurahan Ujung Sabbang Kecamatan Ujung Kota Parepare menyoroti Aktivitas bongkar muat batu bara yang terjadi di Pelabuhan Cappa Ujung Dengan melihat kondisi lingkungan sekitar Pelabuhan yang mereka khawatirkan dengan aktivitas tersebut. 

    Selain mengantisipasi laut, di lingkungan  tersebut tercemar, juga dikenakan tata cara bongkar muat dari kapal tongkang ke dum truk serpihannya jatuh kelaut. Hal itu diungkapkan seorang warga sekitar pelabuhan, Amirullah menjelaskan, kerap melihat serpihannya jatuh kelaut,  

    "Saya juga melihat membongkar Batu bara tidak memperhatikan cara kerjanya. Para pekerja tidak memperhatikan serpihan batu bara sehingga tumpah kelaur, " ungkapnya

    Senentara Kabid Lingkungan Hidup, Jenamar Aslan mengataksn, pengangkutan batu bara itu kewengan izin dari pemerintah pusat. Terkait izin usaha produksi. Sesuai UU Pelayaran dan Peraturan Menteri Perhububgan tentang pengoperasian pelabuhan. 

    "Untuk peneguran yang punya kewenangan di pelabuhan (Port Otority).Kewenangan KSOP dan Pelindo menegur dan menyarankan yang SOP seharusnya. Tapi juga kita berhak lakukan pengawasan. " kata Jenamar Aslan. 

    Kira tetap perlu koordinasikan. Senin kita coba koordinasi untuk lakukan pengawasan ketat, kami sudah koordinasi sama Pak. Kadis Lingkungan Hidup, bahwa kami siap mulai senin intens melakukan pengawasan utananya saat keluar dari pintu keluar pelabuhan. 

    PAREPARE | SULSEL
    Muh. Nur Arif

    Muh. Nur Arif

    Artikel Sebelumnya

    DR HM. Taufan SH,MH dan Jajarannya Tampil...

    Artikel Berikutnya

    HSL Terpilih Ketua AMPG Parepare, Taufan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah

    Ikuti Kami